Open Access Policy

Jurnal Cermin Dunia Kedokteran (e-ISSN: 2503-2720, p-ISSN: 0125-913X) sebagai jurnal akses terbuka mematuhi standar I4OC, menggunakan atribusi CC-BY-NC, sehingga artikel ataupun karya tulis dalam jurnal ini terikat pada Creative Commons Attribution 4.0 International License. Semua artikel tersedia di internet, dan tidak dipungut biaya untuk semua pengguna segera setelah publikasi. Jurnal ini menyediakan akses terbuka langsung ke isinya dalam format pdf.