Vol. 48 No. 8 (2021): Continuing Medical Education - Edisi 3

CDK kembali menerbitkan edisi khusus CME untuk menyegarkan kembali pengetahuan sejawat sekalian, kali ini seputar topik neurologi dan neurobiologi; karena pada hakekatnya, setiap perubahan perilaku mestinya didasari oleh perubahan keseimbangan neurotransmitter dalam otak.
Artikel lain mengenai Gangguan Peredaran Darah Otak atau lebih dikenal dengan stroke; dalam ‘suasana’ pandemi saat ini yang patut didalami antara lain bahasan risiko terkait pandemi dan masalah rehabilitasinya.
Published:
01-08-2021
Articles
-
Tinjauan Klinis CADASIL (Cerebral Autosomal Dominant Arteriopathy with Subcortical Infarcts and Leukoencephalopathy)
- Abstract Views: 1033
-
File Views: 280
-
Pengaruh Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) terhadap Insidens dan Tatalaksana Penyakit Serebrovaskular
- Abstract Views: 347
-
File Views: 362
-
Aspek Neurobiologi dan Neuroimaging Bunuh Diri
- Abstract Views: 526
-
File Views: 477
-
Sklerosis Multipel: Diagnosis dan Tatalaksana
- Abstract Views: 3328
-
File Views: 2841
-
Diagnosis dan Tatalaksana Kegawatdaruratan Hiperkalemia
- Abstract Views: 4078
-
File Views: 17160