Vol. 46 No. 12 (2019): Kardiovakular

Diawali dengan hasil penelitian deskriptif, bahasan edisi ini sebagian besar terkait masalah jantung/kardiologi; kendati relatif sederhana, dapat merupakan awal penelitian yang lebih besar guna memperoleh gambaran yang lebih lengkap mengenai masalahnya di Indonesia, dibandingkan dengan data internasional/global. Ulasan mengenai jantung atlet juga menarik una menghindari kasus kematian mendadak di arena pertandingan – kejadian dramatis yang sebagian besar tidak didahului gejala apapun; dilengkapi dengan dua artikel kardiologi lain.
Artikel mengenai koenzim Q10 diharapkan dapat membuka wawasan baru tentang kemungkinan/alternatif tatalaksana; ditambah dengan ulasan mengenai personalized medicine – salah satu kemungkinan masa depan dunia kedokteran. Mengingat edisi ini merupakan edisi terakhir tahun 2019, seperti biasa dilengkapi dengan indeks artikel untuk mempermudah penelusuran artikel yang diperlukan,
Articles
-
Profil Infark Miokard Akut dengan Kenaikan Segmen ST Di ICCU RSUD Prof W. Z. Johannes Kupang,Nusa Tenggara Timur, Januari-April 2018
- Abstract Views: 549
-
File Views: 1349
-
Athlete’s Heart (Jantung Atlet)
- Abstract Views: 644
-
File Views: 459
-
Hypertrophic Cardiomyopathy
- Abstract Views: 458
-
File Views: 1036
-
Diagnosis dan Tatalaksana Perikarditis Akut
- Abstract Views: 1771
-
File Views: 930
-
Hasil Pengobatan Adjuvan Tamoxifen pada Pasien Kanker Payudara di RSUP Dr. M. Djamil Padang
- Abstract Views: 352
-
File Views: 350
-
Diagnosis dan Tatalaksana Irritable Bowel Syndrome
- Abstract Views: 2261
-
File Views: 1145
-
Proporsi Defisiensi Vitamin D pada Pasien Poliklinik Alergi dan Imunologi
- Abstract Views: 263
-
File Views: 249
-
Herpes Zoster in Patient with Hypertensive Crisis: Case Report and Literature Review
- Abstract Views: 191
-
File Views: 159
-
Keganasan Kolorektal dengan Fenomena Raynaud Sekunder
- Abstract Views: 283
-
File Views: 281
-
Peranan Antioksidan Koenzim Q10 dalam Tatalaksana Infertilitas Pria
- Abstract Views: 175
-
File Views: 368
-
Antibiotik Profilaksis pada Tindakan Bedah
- Abstract Views: 984
-
File Views: 15453
-
The Role of Bioinformatics in Personalized Medicine: Your Future Medical Treatment
- Abstract Views: 238
-
File Views: 125